Sisi Kediri yang Perlu Berbenah




 
sungai di samping Jl. Timur Makam

Sisi Kediri yang Perlu Berbenah 

Kediri 23 september 2014#Cayish#


Kota kediri adalah kota yang  nyaman. Udara masih relatif sejuk terlebih di pagi hari. Masih banyak dijumpai pemandangan hijau di kota kediri. Banyak taman-taman yang sejuk yang bisa dijadikan tempat berkumpul dengan teman ataupun keluarga. 

Saya mulai bertempat di Kediri pada bulan Oktober 2009. Saya sangat menyukai jalan-jalan untuk menikmati udara segar Kediri. Baik jogging, bersepedah ataupun hanya sekedar jalan-jalan bersama teman.

Tempat favorit saya untuk menikmati pemandangan dan udara segar saat jogging adalah Jl. Timur Makam didaerah Bangsal, Pesantren kediri kota. Di daerah ini adalah daerah persawahan dan ada sungai kecil disampil jalan.

Jl. timur makam, bangsal


Saya masih ingat Pada tahun 2010 sungai kecil yang berada di samping jalan Timur makam ini masih mengalir lancar dan deras. 
namun akhir-akhir ini agak berbau dan banyak sampah. 
Sampah memenuhi sungai
Jalan yang sebenarnya Asri kini agak berbau
di bawah  jembatan penuh sampah


 
aliran sungai yang penuh dengan sampah













apabila keadaan seperti ini tidak dihentikan maka bagaimana keadaan kediri lima tahun mendatang. 

Mari warga Kediri dan semua pembaca kita sama-sama berbenah diri. kita sama-sama sadari akan kebersihan lingkungan. mari kita wariskan lingkungan yang bersih kepada anak turun kita bukan lingkungan yang penuh dengan pencemaran.

We will email you when we have a new update: